Cara Membuat Animoji Hijab Instagram

Cara Membuat Animoji Hijab Instagram

Animoji hijab Instagram saat ini tengah digandrungi oleh para netizen Indonesia. Hal ini karena memang bisa lebih memperindah postingan yang ada di dalam story Instagram. Lalu, apakah kalian tahu cara membuat animoji hijab Instagram tersebut. Jika belum maka Anda cukup membaca dan menyimak artikel yang ada di bawah ini.

Cara Membuat Animoji Instagram dengan Menggunakan Aplikasi Memoji

Jika Anda sudah berhasil untuk mendownload aplikasi memoji, selanjutnya Anda harus membuat animoji hijab Instagram tersebut agar Anda juga bisa mengikuti trend terbaru 2022 tersebut. Cara untuk membuatnya Anda dapat melakukannya dengan menggunakan langkah-langkah sederhana. Jika masih belum mengerti maka tidak harus merasa khawatir. Berikut ini adalah tutorial lengkapnya :

  • Langkah yang pertama kalian harus download aplikasinya terlebih dahulu.
  • Lalu nantinya kalian harus memasukkan kata sandi.
  • Masukkan kata sandi tersebut di saat Anda melakukan ekstrak file.
  • Jika sudah maka kalian dapat secara langsung masuk ke dalam aplikasi instagram.
  • Selanjutnya masuk ke dalam story dan pilihlah salah satu foto yang memang ingin Anda bagikan.
  • Selanjutnya kalian dapat tap pada bagian menu stiker yang ada di instagram tersebut.
  • Carilah emoji hijab wanita maupun laki-laki yang ada di dalamnya.
  • Bila Anda ingin menggunakannya maka tinggal unduh dan tap.
  • Terakhir emoji ini akan berhasil kalian gunakan.

Mudah bukan cara untuk mendapatkan atau membuat emoji hijab lewat aplikasi memoji ini. Pastinya emoji yang satu ini akan langsung disediakan bila kalian memakai aplikasi yang satu ini sehingga Anda dapat secara langsung melakukan tap di instagramnya langsung. Cara ini juga gratis tanpa harus mengeluarkan biaya sama sekali.

Cara Membuat Animoji Hijab Menggunkan Aplikasi Zapeto

Aplikasi selanjutnya yang dapat Anda gunakan untuk bisa membuat animoji hijab instagram yang viral itu adalah zapeto. Jika kalian sudah memiliki aplikasi lewat blog ini maupun di playstore, selanjutnya bisa menggunakannya. Cara membuat dengan aplikasi ini sangat mudah yang mana Anda bisa mengikuti panduan yang ada di bawah ini.

  • Pertama download aplikasinya lewat Google playstore maupun link yang ada diatas.
  • Buka dan jalankan aplikasi zapeto.
  • Lalu kalian dapat langsung masuk dengan cara melakukan pendaftaran menggunakan akun Facebook.
  • Jika sudah buatlah karakter kartun yang Anda inginkan melalui aplikasi zapeto.
  • Selanjutnya klik ikon (+) untuk menambahkan animasi video supaya emoji terlihat lebih keren.
  • Jika ingin mendapatkannya Anda dapat langsung mengunduhnya di dalam aplikasinya secara langsung.
  • Terakhir emoji sudah berhasil dibuat menggunakan aplikasi zapeto.

Mudah bukan cara membuat animoji hijab instagram tersebut. Bagi kalian para pengguna instagram bila ingin membuat emoji ini maka dapat secara langsung mengikuti langkah-langkah yang ada di atas dengan benar.